4 Rekomendasi Drama Korea Terbaru yang Tayang Juni 2024

Daftar 4 rekomendasi drama Korea terbaru yang tayang bulan Juni 2024 memberikan angin segar untuk para pecinta K-Drama bisa menonton lewat Netflix.

4 Rekomendasi Drama Korea Terbaru yang Tayang Juni 2024

Drama Korea terbaru selalu dinantikan oleh para pecinta K-Drama seluruh dunia khususnya di Indonesia. Drama Korea telah menjadi fenomena global yang terus populer dalam beberapa tahun terakhir ini.

Kepopuleran drakor dipengaruhi oleh kualitas produksi yang tinggi, alur cerita menarik, serta dimainkan oleh aktor dan aktris berbakat. Bagi pecinta drakor, pastikan ketahui 4 rekomendasi drama yang tayang Juni 2024.

4 Rekomendasi Tontonan Drama Korea Terbaru Juni 2024

Sebagian besar drama Korea dirilis lewat platform streaming terpopuler seperti halnya Netflix. Berikut adalah daftar 4 rekomendasi tontonan drakor yang tayang bulan Juni 2024 untuk menemani waktu luang.

1. Hierarchy
Rilis: 7 Juni 2024

drama-korea-hierarchy-2024sumber gambar : netflix.com

Hierarchy merupakan drama yang mengisahkan Jooshin High School sebagai sekolah paling terkenal di Korea Selatan. Beberapa siswa terpilih diperbolehkan bersekolah di SMA tersebut antara lain Jung Jae, Kim Ri, Yoon He, dan Lee Woo.

Drama ini membawakan genre romantis, thriller, dan misteri yang diperankan oleh banyak pemain bintang seperti Roh Jeong, Lee Chae Min, Kim Jae Won, Jo Hye Won, dan Lee Won Jung.

2. My Sweet Mobster
Rilis: 12 Juni 2024

drama-korea-my-sweet-mobster-2024sumber gambar : viu.com

Dalam My Sweet Mobster, Uhm Tae Goo berperan menjadi Seo Ji Hwan sebagai mantan pemimpin geng yang telah menjadi CEO perusahaan ternama. Ia berkeliling dunia untuk membongkar geng-geng serta merekrut mantan narapidana.
Di sisi lain, terdapat Han Sun Hwa yang berperan sebagai Go Eun Ha dalam drama Korea terbaru tersebut.

3. Miss Day and Night
Rilis: 15 Juni 2024

drama-korea-miss-day-and-night-2024sumber gambar : katadata.co.id

Drakor ini dibintangi oleh sejumlah pemain papan atas yakni Jung Eun Ji, Lee Jung Eun, dan Choi Jin Hyuk. Drama dengan genre romantis dibalut komedi menceritakan kisah seorang wanita yang bertransformasi secara aneh.

4. The Whirlwind
Rilis: 28 Juni 2024

drama-korea-the-whirlwind-2024sumber gambar : harian.disway.id

Aktris populer Kim Hee Ae akan membintangi The Whirlwind bersama dengan aktor Soi Kyung Gu. Drakor ini berkisah tentang Park Dong Ho sebagai perdana menteri ingin menghukum presiden yang korup.

Itulah 4 rekomendasi judul drakor terbaik yang tayang bulan Juni 2024. Beberapa drama Korea terbaru tersebut dapat disaksikan secara mudah oleh pecinta K-Drama melalui platform streaming terbesar yaitu Netflix.